Kepiting Saus Padang

Resep Kepiting Saus Padang

chalista

chalista

4.0

(14 Rating)

Favorit banget daripada beli mahal-mahal, yuuch bikin sendiri biar puas di kantong dan perut 😀😀

Bahan Utama

1 kg kepiting

1 buah jagung

1 buah bawang bombay

1 sdt garam

3 sdm saus sambal

2 sdm saus tomat

1 sdm saus tiram

2 gelas air

Bumbu halus

5 siung bawang putih

3 siung bawang merah

10 buah cabai rawit

5 buah cabai merah

1 ruas jahe

1 ruas lengkuas

Advertisement

Cara Membuat

Cuci bersih kepiting lalu rebus, angkat dan sisihkan

Langkah 1

Cuci bersih kepiting lalu rebus, angkat dan sisihkan

Tumis bawang bombay sampai harum dan layu

Langkah 2

Tumis bawang bombay sampai harum dan layu

Masukkan bumbu, tumis kembali sampai harum

Langkah 3

Masukkan bumbu, tumis kembali sampai harum

Masukkan jagung, garam, saus sambal, saus tomat, saus tiram dan air

Langkah 4

Masukkan jagung, garam, saus sambal, saus tomat, saus tiram dan air

Masukkan kepiting, masak hingga kuah menyusut lalu angkat dan sajikan

Langkah 5

Masukkan kepiting, masak hingga kuah menyusut lalu angkat dan sajikan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement