Tahu Gejrot khas Cirebon #JajanDiRumah

Tahu Gejrot khas Cirebon #JajanDiRumah

Oktora Puspita

Oktora Puspita

5.0

(3 Rating)

Tetiba pengen banget makan tahu dengan kuah yang asem seger-seger. Liat semua bahan ada di kulkas, untuk tahu tinggal digoreng aja.

Bahan Utama

10 buah tahu pong

Bumbu Kuah :

50 gram gula merah/gula aren

1 sdt gula pasir

1/4 sdt garam

1 sdm kecap manis

2 sdm air asam jawa

150 ml air

Bumbu Uleg

2 siung bawang putih

4 siung bawang merah

7 buah cabe rawit (sesuai selera)

Alat & Perlengkapan

Piring

Piring Saji

Cara Memasak

Didihkan air, masukkan gula aren.

Step 1

Didihkan air, masukkan gula aren.

Masukkan gula pasir, garam dan kecap manis.

Step 2

Masukkan gula pasir, garam dan kecap manis.

Masukkan air asam jawa, test rasa. Didihkan dan dinginkan.

Step 3

Masukkan air asam jawa, test rasa. Didihkan dan dinginkan.

Siapkan bumbu uleg, uleg kasar aja.

Step 4

Siapkan bumbu uleg, uleg kasar aja.

Lalu masukkan ke kuah gula merah yang sudah dingin tadi.

Step 5

Lalu masukkan ke kuah gula merah yang sudah dingin tadi.

Siapkan tahu pong, potong dan tata di piring. Siram dengan bumbu kuah, siap disajikan.

Step 6

Siapkan tahu pong, potong dan tata di piring. Siram dengan bumbu kuah, siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Advertisement

Advertisement

Recook Terbaru

Tahu Gejrot khas Cirebon #JajanDiRumah

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak

#RecookYummy enaaaaak...makasih resepnya mbk

Sumber Resep

Tahu Gejrot khas Cirebon #JajanDiRumah

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Advertisement

Resep Masakan Lainnya

Artikel Terkait

Lihat Semua

Advertisement

Resep Kategori Terkait

Naila Rizqa

Naila Rizqa

Es Pepaya Nata Mint

Es Pepaya Nata Mint

(5.0)

5 langkah

1

Advertisement