Kimchi Jjigae 김치찌개 #KoreanFood

Resep Kimchi Jjigae 김치찌개 #KoreanFood

RainNareswari

RainNareswari

4.0

(4 Rating)

Sup Kimchi yang pedas yang direbus dengan tambahan air cabe dari kimchi. Isinya sesuai selera, dan tiap keluarga memiliki resep masing-masing. Aku sukLihat Selengkapnya

Bahan Utama

250 gr kimchi

2 buah tahu, potong pipih ukuran sedang

500 ml air

1 butir telur

½ sdm kaldu bubuk

2 sdm gula

1 sdm cabe bubuk

garam secukupnya

100 gr ayam

1 sdm kecap asin

sejumput lada bubuk

1 siung bawang putih

secukupnya cabe bubuk (gochugaru)

Taburan

irisan daun bawang

Advertisement

Cara Membuat

Potong daging ayam sesuai selera kemudian marinasi dengan kecap asin dan lada bubuk, tunggu beberapa saat. Tumis bawang putih cincang dengan sedikit minyak hingga harum. Masukkan ayam hingga berubah warna lalu tambahkan air.

Langkah 1

Potong daging ayam sesuai selera kemudian marinasi dengan kecap asin dan lada bubuk, tunggu beberapa saat. Tumis bawang putih cincang dengan sedikit minyak hingga harum. Masukkan ayam hingga berubah warna lalu tambahkan air.

Masukkan kimchi

Langkah 2

Masukkan kimchi

Tambahkan garam, gula, dan kaldu bubuk. Cek rasa.

Langkah 3

Tambahkan garam, gula, dan kaldu bubuk. Cek rasa.

Tambahkan cabe bubuk jika dirasa kurang pedas

Langkah 4

Tambahkan cabe bubuk jika dirasa kurang pedas

Potong tahu menjadi 2 bagian lalu masukkan dalam kuah. Masukkan juga telur, masak hingga telur setengah matang atau sesuai selera. Sajikan dengan irisan daun bawang diatasnya.

Langkah 5

Potong tahu menjadi 2 bagian lalu masukkan dalam kuah. Masukkan juga telur, masak hingga telur setengah matang atau sesuai selera. Sajikan dengan irisan daun bawang diatasnya.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement